Kisi - Kisi PSAS Informatika Kelas 8 Semester Gasal Kurikulum Merdeka 2024
Kisi - Kisi PSAS Informatika Kelas 8 Semester Gasal Kurikulum Merdeka 2024
Heri Sujadi - Assalamualaikum wr. wb. Berikut kami sampaikan kisi - kisi Penilaian Sumatif Akhir Semester Gasal Mapel Informatika Kurikulum Merdeka.
Berpikir komputasional untuk menghasilkan beberapa solusi dalam menyelesaikan persoalan dengan data diskret bervolume kecil dan mendisposisikan berpikir komputasional dalam bidang lain terutama dalam literasi, numerasi, dan literasi sains (computationally literate).
Menjelaskan definisi fungsi dan sistem bilangan
- Siswa dapat menjelaskan macam sistem bilangan
- Siswa dapat menjelaskan macam struktur data
- Siswa Dapat menjelaskan fungsi kodomain dan domain
Mempraktikkan konversi sistem bilangan;
- Siswa dapat menjelsakan alat alat yang berhubungan dengan sistem bilangan dan konversi bilangan
- Mengidentifikasi perbedaan relasi dan relasi nonfungsi dan menjabarkan jenis-jenis algoritma dan tipe-tipe struktur data.
- Siswa dapat menjelaskan Elemen dari kodomain yang berelasi dengan elemen domain
- Siswa dapat menjelaskan relasi kodomain
Mampu menerapkan praktik baik dalam memanfaatkan aplikasi surel untuk berkomunikasi, aplikasi peramban untuk pencarian informasi di internet, content management system (CMS) untuk pengelolaan konten digital, dan memanfaatkan perkakas TIK untuk mendukung pembuatan laporan, presentasi serta analisis dan interpretasi datamenjelaskan perangkat lunak aplikasi dan fitur aplikasi serta mampu memahami ikon ikon yang ada dalam aplikasi.
- Siswa dapat menjelaskan Suatu bentuk penyampaian berita, keterangan, pemberitahuan ataupun pertanggung jawaban baik secara lisan maupun secara tulisan
- Siswa dapat menjelaskan Salah satu ekstensi atau format dari Microsoft PowerPoint
- Siswa dapat menjelaskan Fitur aplikasi yang digunakan untuk menyimpan sebuah file
- Siswa dapat menjelaskan Fitur aplikasi yang digunakan untuk mencetak sebuah dokumen
- Siswa dapat menjelaskan perpaduan perintah menggunakan keyboard
- Siswa dapat menjelaskan format file penyimpanan Microsoft Word
- Siswa dapat menjelaskan Aplikasi yang digunakan untuk mengelola dan merancang bahan presentasi
- Siswa dapat menjelaskan koneksi nirkabel dan kabel
- Siswa dapat menjelaskan Google Docs
- Siswa dapat menjelaskan Platform edukasi yang dimiliki oleh Google
- Siswa dapat menjelaskan Fitur yang digunakan untuk menutup jendela aplikasi
- Siswa dapat menjelaskan Tombol [PrtScn] pada keyboard Windows
- Siswa dapat menjelaskan aplikasi sniping tool
- Siswa dapat menjelaskan Perintah copy dilakukan dengan menekan tombol pada keyboard
- Siswa dapat menjelaskan salah satu ekstensi atau format dari Microsoft Word
- Siswa dapat menjelaskan Perangkat lunak yang dirancang untuk membantu manusia menyelesaikan suatu pekerjaan
- Siswa dapat menjelaskan Menu pada Microsoft PowerPoint yang berfungsi untuk menentukan jenis huruf, paragraf, memberikan penomora
- Siswa dapat menjelaskan cara untuk melakukan cut
Mampu mendeskripsikan komponen, fungsi, dan cara kerja komputer yang membentuk sebuah sistem komputasi, serta menjelaskan proses dan penggunaan kodifikasi untuk penyimpanan data dalam memori komputer, mendiskripsikan komponen sistem komputer, mengetahui perangkat untuk mengeluarkan hasil dari data yang sedang diproses
Mengidentifikasi perbedaan software dan hardware dan sistem operasi
- Siswa dapat menjelaskan perangkat penyimpanan pada hardware
- Siswa mengetahui contoh sistem operasi
- Siswa dapat menjelaskan pengertian software dan hardware serta conoh alat
- Siswa dapat menjelaskan profesi yang membuat sebuah aplikasi atau software
- Siswa dapat menjelaskan perangkat lunak aplikasi yang digunakan untuk mendesain gambar
Menjelaskan fungsi CPU (Central Processing Unit).
- Siswa dapat menjelaskan fungsi storing pada CPU
- Siswa dapat menjelaskan Pengertian CPU
- Siswa dapat menjelaskan Pengertian perangkat lunak aplikasi
Mampu memahami konektivitas jaringan lokal, komunikasi data via ponsel, konektivitas internet melalui jaringan kabel dan nirkabel (bluetooth, wifi, internet).
Mendiskripsikan koneksi internet dan jaringan lokal, menganalisis konfigurasi jaringan komputer.
- Siswa menjelaskan macam macam topologi jaringan baik bus ring star dan mesh
- Siswa menjelaskan macam macam jaringan berdasarkan luas cakupan wilayah
- Siswa menjelaskan pengertian internet dan jaringan